Kamus Chatting Mirc

DI DALAM dunia internet kita bisa ngobrol dengan seseorang kapan saja dan darimana saja. Istilah dalam internet untuk ngobrol biasanya disebut dengan CHAT. Fasilitas lain dari chat ini, selain untuk pembicaraan pribadi, bisa juga untuk diskusi interaktif langsung dengan suatu kelompok. Disamping itu, kita diperkenankan juga untuk menggunakan nama samaran, atau nick name jika tidak ingin menggunakan nama asli. Oke, kamu pasti sudah mengerti soal ini.

Namun, supaya acara berchatting lebih nyaman, tak ada salahnya kamu pelajari perintah-perintah atau comand dalam chat itu sendiri. Selamat belajar

Perintah Standar Untuk Umum 

/nick (nick baru) = mengganti nickname
/notice (nick) (pesan) = notice ke nick 
/join (#channel) = masuk channel
/say (pesan) = seperti nulis biasa saja
/part (#channel) = keluar channel
/msg (nick) (pesan) = kirim msg ke nick
/quit = keluar dari IRC
/notify (nick) = agar tau nick online/tidak
/quit (pesan) = quit dengan pesan kamu
/server (nama server) = ganti server
/query (nick) = private msg ke user
/invite (nick)(#channel) = invite user
/dcc chat (nick) = dcc chat ke nick
/dcc send (nick)(filename) = kirim file
/mode (nick kamu) +i = ubah mode menjadi invisible (tidak kelihatan ketika 
di /who #channel oleh orang)
/ignore (nick) atau /ignore *@IPnya = abaikan user, semua 
tulisannya tidak akan kita lihat
/me (pesan) = action, hasilnya *(nick)(pesan)
/list = melihat list semua channel
/who (nick/#channel) = melihat keterangan user atau channel
/whois (nick) = melihat keterangan ttg user
/away (pesan) = pergi sesaat dgn pesan
/away = menyatakan balik dari away
/ctcp (nick) ping = cek berapa lama ketikan kamu sampai ke user
/ctcp (nick kamu) ping = cek lag kamu sendiri
/uwho (nick) = melihat Ucentral nick
/clear = bersihkan layar aktif

Diposting oleh ELEKTRIX Jumat, 03 April 2009

0 komentar

Posting Komentar